14 Sebab itu, beginilah YAHWEH, Elohim Semesta Alam, berfirman, "Oleh karena engkau mengucapkan perkataan itu, maka lihatlah, Aku akan membuat firman-Ku seperti api di mulutmu, dan bangsa ini sebagai kayunya, maka api itu akan menghanguskan mereka.
Yeremia 5:14 (IMB) Sebab itu, beginilah YAHWEH, Elohim Semesta Alam, berfirman, "Oleh karena engkau mengucapkan perkataan itu, maka lihatlah, Aku akan membuat firman-Ku seperti api di mulutmu, dan bangsa ini sebagai kayunya, maka api itu akan menghanguskan mereka.
https://myimb.id/bible/?book=Yeremia&chapter=5&verse=14Baca Seluruh Pasal