Yehezkiel 34:12

Klik untuk mengganti ayat

12 Seperti seorang gembala yang mencari domba-dombanya pada saat dombanya berada di antara domba-domba yang terserak, demikianlah Aku akan mencari domba-domba-Ku, dan akan membebaskan mereka dari tempat di mana mereka diserakkan, pada saat hari berawan, bahkan pada saat gelap.

Yehezkiel 34:12 (IMB) Seperti seorang gembala yang mencari domba-dombanya pada saat dombanya berada di antara domba-domba yang terserak, demikianlah Aku akan mencari domba-domba-Ku, dan akan membebaskan mereka dari tempat di mana mereka diserakkan, pada saat hari berawan, bahkan pada saat gelap. https://myimb.id/bible/?book=Yehezkiel&chapter=34&verse=12
Baca Seluruh Pasal
Bagikan