3 Tetapi Zerubabel dan Yeshua serta yang tersisa dari para kepala leluhur Israel, berkata kepada mereka, "Ini bukan urusanmu tetapi urusan kami untuk membangun Bait bagi Elohim kami. Dan kami sendiri yang akan membangunnya bagi YAHWEH, Elohim Israel, sebagaimana yang telah raja Koresh, raja Persia, perintahkan kepada kami."