40 Yoshua memukul seluruh negeri di pegunungan di tanah Negeb, dan di lembah serta lereng-lereng gunung, dan semua raja mereka; ia tidak menyisakan seorang pun yang masih hidup, tetapi ia memusnahkan semua yang bernapas, sebagaimana yang telah YAHWEH, Elohim Israel, perintahkan.