Yesaya 65:25

Klik untuk mengganti ayat

25 Serigala dan anak domba akan makan bersama-sama, dan singa akan makan jerami seperti lembu. Dan debu menjadi makanan ular. Mereka tidak akan melakukan yang jahat ataupun membuat kehancuran di semua gunung kekudusan-Ku, YAHWEH berfirman.

Yesaya 65:25 (IMB) Serigala dan anak domba akan makan bersama-sama, dan singa akan makan jerami seperti lembu. Dan debu menjadi makanan ular. Mereka tidak akan melakukan yang jahat ataupun membuat kehancuran di semua gunung kekudusan-Ku, YAHWEH berfirman. https://myimb.id/bible/?book=Yesaya&chapter=65&verse=25
Baca Seluruh Pasal
Bagikan