21 Kemudian raja Zedekia memberi perintah bahwa mereka harus menahan Yeremia di halaman penjara dan bahwa mereka harus memberikan sepotong roti dari tukang roti setiap hari, sampai semua roti di kota itu habis. Demikianlah Yeremia tinggal di halaman penjara itu.