Yeremia 22:3

Klik untuk mengganti ayat

3 Beginilah YAHWEH berfirman: Lakukanlah keadilan dan kebenaran, lepaskanlah mereka yang dirampas dari tangan pemerasnya. Janganlah menindas orang asing, atau kepada janda, atau kepada yatim piatu, juga janganlah melakukan kekerasan ataupun menumpahkan darah orang yang tidak bersalah di tempat ini.

Yeremia 22:3 (IMB) Beginilah YAHWEH berfirman: Lakukanlah keadilan dan kebenaran, lepaskanlah mereka yang dirampas dari tangan pemerasnya. Janganlah menindas orang asing, atau kepada janda, atau kepada yatim piatu, juga janganlah melakukan kekerasan ataupun menumpahkan darah orang yang tidak bersalah di tempat ini. https://myimb.id/bible/?book=Yeremia&chapter=22&verse=3
Baca Seluruh Pasal
Bagikan