11 Aku akan melipatgandakan pendudukmu, ternak-ternakmu, dan mereka akan bertumbuh serta beranak cucu, lalu Aku akan membuat kamu menjadi seperti keadaanmu sebelumnya; bahkan Aku akan berbuat lebih baik daripada permulaannya. Dan kamu akan mengetahui bahwa Akulah YAHWEH.