12 Siapakah yang mengetahui apa yang baik bagi manusia dalam hidup ini? Karena seperti bayangan, ia menghabiskan hari-hari hidupnya yang sia-sia. Siapakah yang dapat memberitahukan kepada manusia, apa yang akan terjadi di bawah matahari setelah ia tiada?