Nehemia 5:7

Klik untuk mengganti ayat

7 Setelah aku mempertimbangkan dengan sungguh-sungguh, maka aku menegur para pemuka dan para penguasa serta berkata kepada mereka, "Masing-masing kamu telah memberi pinjaman dengan bunga kepada saudara-saudaramu." Maka aku mengadakan sidang yang besar melawan mereka.

Nehemia 5:7 (IMB) Setelah aku mempertimbangkan dengan sungguh-sungguh, maka aku menegur para pemuka dan para penguasa serta berkata kepada mereka, "Masing-masing kamu telah memberi pinjaman dengan bunga kepada saudara-saudaramu." Maka aku mengadakan sidang yang besar melawan mereka. https://myimb.id/bible/?book=Nehemia&chapter=5&verse=7
Baca Seluruh Pasal
Bagikan