1 Maka imam besar Elyasib bangkit bersama saudara-saudaranya para imam, lalu mereka membangun gerbang Domba. Mereka menyucikannya dan memasang pintu-pintunya. Lalu mereka menyucikan menara Meah bahkan sampai ke menara Hananeel.
Nehemia 3:1 (IMB) Maka imam besar Elyasib bangkit bersama saudara-saudaranya para imam, lalu mereka membangun gerbang Domba. Mereka menyucikannya dan memasang pintu-pintunya. Lalu mereka menyucikan menara Meah bahkan sampai ke menara Hananeel.
https://myimb.id/bible/?book=Nehemia&chapter=3&verse=1Baca Seluruh Pasal