17 Kamu telah menyusahkan YAHWEH dengan perkataanmu, tetapi kamu berkata, "Dengan apakah kami telah menyusahkan Dia?" Yaitu ketika kamu mengatakan, "Setiap orang yang berbuat jahat adalah baik di mata YAHWEH, dan Dia berkenan kepada mereka," atau, "Di manakah keadilan Elohim?"