24 Bawalah mereka, tahirkanlah dirimu bersama mereka dan bayarlah biaya mereka agar mereka dapat mencukur rambutnya, supaya semua orang tahu bahwa hal-hal yang diceritakan kepada mereka tentang kamu adalah tidak benar, karena engkau sendiri berjalan sesuai aturan dan memelihara hukum taurat."