13 Lalu imam Dewa Zeus yang kuilnya berada di depan kota, bersama orang banyak, membawa lembu-lembu jantan dan karangan-karangan bunga ke pintu gerbang kota. Mereka ingin mempersembahkan kurban kepada rasul-rasul itu.
Kisah Para Rasul 14:13 (IMB) Lalu imam Dewa Zeus yang kuilnya berada di depan kota, bersama orang banyak, membawa lembu-lembu jantan dan karangan-karangan bunga ke pintu gerbang kota. Mereka ingin mempersembahkan kurban kepada rasul-rasul itu.
https://myimb.id/bible/?book=Kisah+Para+Rasul&chapter=14&verse=13Baca Seluruh Pasal