Kejadian 24:54

Klik untuk mengganti ayat

54 Mereka makan dan minum, ia dan orang-orang yang bersama-sama dengannya, dan mereka bermalam, lalu mereka bangun pada pagi hari, dan ia berkata, "Lepaskan aku pulang kepada tuanku."

Kejadian 24:54 (IMB) Mereka makan dan minum, ia dan orang-orang yang bersama-sama dengannya, dan mereka bermalam, lalu mereka bangun pada pagi hari, dan ia berkata, "Lepaskan aku pulang kepada tuanku." https://myimb.id/bible/?book=Kejadian&chapter=24&verse=54
Baca Seluruh Pasal
Bagikan