13 Dan ketika ia yang mengeluarkan lelehan itu telah menjadi tahir dari lelehannya, maka haruslah ia menghitung baginya tujuh hari untuk penahirannya, dan ia harus mencuci pakaiannya, dan memandikan tubuhnya dengan air yang mengalir, dan ia menjadi tahir.