Hagai 2:23

Klik untuk mengganti ayat

23 Pada hari itu, YAHWEH Tsebaot, YAHWEH Semesta Alam, berfirman, "Aku akan mengambil engkau, hai Zerubabel, hamba-Ku, anak Sealtiel, dan akan menjadikan engkau seperti cincin meterai, karena Aku telah memilih engkau," demikianlah YAHWEH Tsebaot, YAHWEH Semesta Alam, berfirman.

Hagai 2:23 (IMB) Pada hari itu, YAHWEH Tsebaot, YAHWEH Semesta Alam, berfirman, "Aku akan mengambil engkau, hai Zerubabel, hamba-Ku, anak Sealtiel, dan akan menjadikan engkau seperti cincin meterai, karena Aku telah memilih engkau," demikianlah YAHWEH Tsebaot, YAHWEH Semesta Alam, berfirman. https://myimb.id/bible/?book=Hagai&chapter=2&verse=23
Baca Seluruh Pasal
Bagikan