Hagai 1:1

Klik untuk mengganti ayat
Perintah untuk Membangun Kembali Bait Suci

1 Pada tahun kedua pemerintahan raja Darius, di hari pertama bulan keenam, datanglah firman YAHWEH melalui nabi Hagai kepada Zerubabel anak Sealtiel, gubernur Yehuda, dan kepada Yoshua anak imam besar Yozadak, yang berkata,

Hagai 1:1 (IMB) Pada tahun kedua pemerintahan raja Darius, di hari pertama bulan keenam, datanglah firman YAHWEH melalui nabi Hagai kepada Zerubabel anak Sealtiel, gubernur Yehuda, dan kepada Yoshua anak imam besar Yozadak, yang berkata, https://myimb.id/bible/?book=Hagai&chapter=1&verse=1
Baca Seluruh Pasal
Bagikan