33 Lalu, seorang pria menembak busurnya dengan sembarangan, lalu mengenai raja Israel tepat di antara sambungan baju zirah itu. Kemudian ia berkata kepada kusir keretanya, "Putar kendalimu, engkau harus membawa aku keluar dari perkemahan ini, karena aku telah terluka!"