18 Selama masa hidupnya, Absalom telah mendirikan sebuah tugu di lembah raja. Ia membangunnya supaya orang mengingatnya. Karena pikirnya, "Aku tidak mempunyai anak laki-laki untuk meneruskan namaku." Lalu ia menamai tugu itu dengan namanya, dan sampai hari ini orang menyebutnya tugu Absalom.