17 Ia berkata, "Tugu peringatan apakah yang aku lihat ini?" Lalu orang-orang di kota itu menjawabnya, "Itulah kuburan abdi Elohim yang datang dari Yehuda dan yang telah memberitakan perkara-perkara ini, segala yang telah engkau lakukan terhadap mezbah di Bethel."