32 Kedua daun pintu itu terbuat dari kayu zaitun. Salomo mengukir gambar kerub, pohon palem dan bunga yang mengembang padanya, kemudian melapisinya dengan emas. Ia juga menyalutkan emas pada kerub dan pada pohon palem.
1 Raja-raja 6:32 (IMB) Kedua daun pintu itu terbuat dari kayu zaitun. Salomo mengukir gambar kerub, pohon palem dan bunga yang mengembang padanya, kemudian melapisinya dengan emas. Ia juga menyalutkan emas pada kerub dan pada pohon palem.
https://myimb.id/bible/?book=1+Raja-raja&chapter=6&verse=32Baca Seluruh Pasal