1 Samuel 8:12

Klik untuk mengganti ayat

12 Lalu ia akan menunjuk bagi dirinya, kepala-kepala pasukan seribu dan kepala-kepala pasukan lima puluh. Beberapa dari mereka akan membajak tanah bajakannya dan menuai hasil tuaiannya; membuat senjata-senjata perang baginya, serta peralatan untuk kereta perangnya.

1 Samuel 8:12 (IMB) Lalu ia akan menunjuk bagi dirinya, kepala-kepala pasukan seribu dan kepala-kepala pasukan lima puluh. Beberapa dari mereka akan membajak tanah bajakannya dan menuai hasil tuaiannya; membuat senjata-senjata perang baginya, serta peralatan untuk kereta perangnya. https://myimb.id/bible/?book=1%20Samuel&chapter=8&verse=12
Baca Seluruh Pasal
Bagikan